Program Studi Magister Hukum Fakultas Hukum Universitas Diponegoro, mengadakan kegiatan Webinar : “Penulisan Artikel Ilmiah Bagi Mahasiswa” yang diselengggarakan secara online melalui Zoom pada hari Jum’at, 5 November 2021,  pukul 08.00 WIB – selesai, dengan Nara Sumber yaitu :

  1. Dr. Dewi Kusumaningsih, S.S., M.Hum. (Advisor Mendeley, Dosen Univet Bantara Sukoharjo)
  2. Dr. Sulaiman, S.H., M.Hum. (Reviewer Jurnal, Biro Hukum Setda Aceh)
  3. Dr. Ratna Herawati, S.H., M.H. (Editorial Team Jurnal Pembangunan Hukum Indonesia, Dosen Fakultas Hukum UNDIP)

dengan moderator Leony Sondang S, S.H.